價格:免費
更新日期:2019-07-26
檔案大小:19M
目前版本:1.3
版本需求:Android 4.0.3 以上版本
官方網站:https://www.linearstudioapps.com
Email:sahidinahmad@gmail.com
聯絡地址:Kelurahan Lau-Lua, Kaledupa - Wakatobi, Sulawesi Tenggara, Indonesia
Buku Sekolah Elektronik (BSE) Matematika SMK / SMA Kelas XII Program Ilmu Alam. Aplikasi ini di buat untuk memudahkan siswa belajar matematika dimana saja dan kapan saja.
BSE merupakan buku gratis yang hak ciptanya dimiliki oleh Departemen Pendidikan Nasional dan dapat diunduh (download), digandakan, dicetak, dialihmediakan untuk digunakan masyarakat umum.
Fitur-fitur yang tersedia dalam aplikasi ini adalah:
1. Link antar bab dan sub bab
2. Tampilan responsive yang dapat di perbesar.
3. Pencarian Halaman.
4. Tampilan landscape yang minimalis.
5. Zoom In dan Zoom Out.
Materi yang di bahas berdasarkan materi matematika SMA Kelas XII Program Ilmu Pengetahuan Alam
BAB 1 INTEGRAL
A. Pengertian Integral
B. Integral Tak Tentu
C. Integral Tertentu
D. Menentukan Luas Daerah
E. Menentukan Volume Benda Putar
BAB 2 PROGRAM LINEAR
A. Sistem Pertidaksamaan Linear Dua Variabel
B. Model Matematika
C. Nilai Optimum Suatu Fungsi Objektif
BAB 3 MATRIKS
A. Pengertian Matriks
B. Operasi Hitung pada Matriks
C. Determinan dan Invers Matriks
D. Penerapan Matriks dalam Sistem Persamaan Linear
BAB 4 VEKTOR
A. Pengertian Vektor
B. Operasi pada Vektor
C. Perbandingan Vektor
D. Perkalian Skalar Dua Vektor dan Proyeksi Vektor
BAB 5 BARISAN, DERET, DAN NOTASI SIGMA
A. Barisan dan Deret Aritmetika
B. Barisan dan Deret Geometri
C. Notasi Sigma dan Induksi Matematika
D. Aplikasi Barisan dan Deret
BAB 6 TRANSFORMASI GEOMETRI
A. Translasi
B. Refleksi
C. Rotasi
D. Dilatasi
E. Komposisi Transformasi dengan Matriks
BAB 7 FUNGSI, PERSAMAAN, DAN PERTIDAKSAMAAN EKSPONEN DAN
LOGARITMA
A. Grafik Fungsi Eksponen dan Fungsi Logaritma
B. Persamaan dan Pertidaksamaan Eksponen
C. Persamaan dan Pertidaksamaan Logaritma
Tags : BSE Matematika, Kelas 12 Semester 1, semester 2, Sekolah Menengah Kejuruan (SMK), Sekolah Menengah Atas (SMA), Madrasah Aliyah (MA), Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP), Kurikulum 2013, Kaledupa, TaepaKarae Studio